Foto-foto unik kamuflase pada hewan

Salah satu bentuk pertahanan dan agresifitas binatang adalah berkamuflase. Baik untuk menghindari bahaya maupun untuk memangsa. Ini beberapa foto unik binatang saat sedang berkamuflase.