Surgaberita - Dari penelusuran berbagai media online, ada 5 sepeda motor termahal di dunia. Kisaran harganya, paling rendah mulai dari 139.567 dollar AS (Rp 1,57 miliar) dan tertinggi 550.000 dollar AS (Rp 6,051 miliar). Ciri lainnya adalah motor tersebut hanya bisa ditunggangi oleh pengendaranya. Meskipun kencang dan bertenaga, dipastikan tidak untuk balap. Kriteria yang harus dipenuhi moge termahal yaitu dijual secara komersial. Jumlah produksi tidak dibatasi, meski kenyataannya dibuat terbatas atau eksklusif. Syarat lainnya, bisa digunakan di jalanan umum atau street legal.
Lima moge supermahal ini, hanya diproduksi 10 unit dan ada pula dibatasi sampai 100. Sampai sekarang belum ada laporan berapa unit dari moge supermahal ini yang terjual. Kelima moge tersebut adalah:
Termahal: Dodge Tomahawk V10 Superbike
Harga: 550.000 dollar AS (Rp 6.051.650.000)
Diperkenalkan pada 2003 oleh DaimlerChrysler. Waktu itu, tidak disebutkan harganya. Namun, media memperkirakan 250.000 dollar AS. Pasalnya, biaya produksi per unit 200.000 dollar AS. Namun allpar.com , situs remis Dodge yang mengutip kantor berita Reuter menginformasikan, Neiman Marcus membeli 10 unit moge dengan harga satu unit 550.000 dollar AS (Rp 6.051.650.000).
Untuk mesin, tak ada yang bisa mengalahkannya. Kapasitas total mesin 8,3 liter yang terdiri dari 10 silinder dengan konfigurasi V. Mesin ini dicomot dari supercar Dodge Viper yang dibanggakan Chyrsler pada awal 1990-an.
Diklaim mampu mencapai kecepatan 640 km/jam dengan beratnya total 680 kg. Keunikannya, punya suspensi independen 4-roda. Kedua roda depan dan belakang dipasang tandem sehingga konfigurasi roda-rodanya mirip dengan ATV. Akselerasi 0–96 km/jam hanya 2,5 detik (ada yang memperkirakan di bawah 2 detik). Dikabarkan motor tidak boleh digunakan di jalan raya umum! Karena itu pula nasib moge ini sekarang tidak begitu jelas.
Tahun lalu muncul tiruannya yang dibuat di China. Mesin yang digunakan 150 cc dan ditawarkan dengan harga 1.400 dollar AS (Rp 15.575.000). Namanya KMD Tron. Kini juga dijual di Amerika dengan harga 1.180 dollar AS atau Rp 13.216.500.
Ke-2: Ecosse Titanium Series
Harga: 250.000 dollar AS (Rp 2.787.500.000)
Kehebatan Ecosse Titanium Sereies RR Limited Edition sehingga dihargai seperti di atas lantaran seluruh sasisnya dibuat dari titanium. Begitu juga dengan kedua knalpotnya. Seluruh bodi dibuat dari serat karbon yang dilapisi dengan pernis. Desainnya dianggap inovatif dan dibuat dalam jumlah terbatas. Bobotnya 400 kg.
Mesin yang digunakan, V2 berkapasitas 2.150 cc, dilengkapi supercharger, intercooler dan menggunakan sistem injeksi bahan bakar untuk pasokan bahan bakar. Seluruh mesin disepuh dengan krom sehingga penampilannya eksklusif dan mengkilap. Tenaga yang dihasilkan 200 PS dengan torsi 29 kgm.
Teknologi lain yang menyebabkannya mahal adalah shockbreaker ?hlin yang bisa disetel dan biasanya digunakan untuk superbike. Rem depan dan belakang menggunakan billet ISR dengan 12 kampas.
Fitur khusus lainnya eksklusif lainnya, sadel yang empuk dan ergonomis, dapat disetel plus nomor seri yang diukir pada klem stang dan pelat nomor. Roda moge ini juga dibuat dari serat karbon yang dilapisi vernis.Tambahan lain adalah aksesori mewah, jam BRM yang dirancang sesuai dengan desain dan warna Ecosse Titanium.
Ke-3: Macchia Nera Concept Bike
Harga: 150.000 euro (Rp 2.357.626.162)
Dari namanya sudah diketahui asal usulnya. Motor ini menggunakan mesin Ducati 998RS. Merupakan karya para perancang dan insinyur Italia yang ingin menciptakan motor dengan teknologi sangat hebat, ringan dan mahal. Tujuannya untuk menjadikan motor ini sebagai the ultimate track bike dengan konsep: indah-sederhana dan sederhana-indah.
Mesin Testastretta dipasang pada rangka yang dibuat dari logam ringan, yaitu campuran titanium dan aluminium. Dilihat dari samping, rangka Macchia Nera terlihat seperti tali-temali mengikat mesin. Dirancang minimalis sebagai naked bike, tetapi dari segi estetika dinilai mengagumkan. Motor ini tidak diproduksi secara massal. Namun, bila ingin memilikinya bisa dipesan. Syaratnya, tentu saja menyediakan uang lebih dari Rp 2,35 miliar. Orang menyebut sepeda motor ini sebagai mainan mahal.
Ke-4: MTT Gas Turbine Superbike
Harga: 175.000 dollar AS (110.000 euro; Rp 1.728.925.852)
Motor ini tidak hanya mahal, juga cepat. Rekor tercepat sepeda motor berdasarkan Guiness World Book Record dipegang oleh motor ini. Karena itu pula moge ini dijuluki "Most Powerful Motorcycle Ever to Enter Series Production".
MTT juga punya mesin yang berbeda dibandingkan moge lainnya. Moge ini menggunakan mesin turbin Roll Royce Allison seri 250, yang mampu menghasilkan tenaga 320 @52.000 rpm dan torsi 59 kg-m @2.000 rpm , transmisi 2 kecepatan otomatis dan rangka dari aluminium. Beratnya cuma 227 kg. Menurut MTT, sang pembuat dari Lousiana, kalau mesin dimodifikasi, tenaga sepeda motor ini bisa mencapai 420 PS dan torsi 69 kg-m.
Motor ini diselimuti fairing dari serat karbon. Di belakangnya dipasang kamera, sedangkan di depan dilengkapi dengan mata radar laser. Untuk menghidupkan mesinnya, cukup menyentuh tombol Smart Start.
Ke-5: MV Agusta F4 CC
Harga: 100.000 euro (Rp 1.571.750.775)
Sepeda motor ini dirancang sendiri oleh Claudio Castiglioni, Direktur MV Agusta, Varese Italia. Ia ingin menciptakan sepeda motor spektakuler untuk memenuhi strategi pemasaran sembari membuat versi yang benar-benar khusus dan unik.
Sepeda motor ini menggunakan inisial namanya "CC". Prestasinya, mampu dikebut sampai 315 km/jam. Mesinnya berkapasitas 1.078 cc dan menghasilkan tenaga 198 PS. Dibandingkan dengan moge untuk MotorGP, MV Agusta F4 CC jelas kalah telak.
Setiap motor ini diberi pelat platinum yang ditempatkan di atas tengah setang yang memperlihatkan nomor model dari 1 sampai 100. Dengan cara ini, pemilik punya nilai khusus, yaitu eksklusivitas dan hanya dimiliki segilintir orang. Motor ini juga dinilai sebagai mahakarya perusahaan tersebut.
http://unikboss.blogspot.com/2010/10/5-moge-termahal-di-dunia.html
Arsip Blog
-
►
2013
(32)
- ► 01/06 - 01/13 (32)
-
►
2012
(8412)
- ► 09/16 - 09/23 (10)
- ► 09/09 - 09/16 (1)
- ► 09/02 - 09/09 (61)
- ► 08/26 - 09/02 (148)
- ► 08/19 - 08/26 (67)
- ► 08/12 - 08/19 (76)
- ► 08/05 - 08/12 (105)
- ► 07/29 - 08/05 (40)
- ► 07/22 - 07/29 (135)
- ► 07/15 - 07/22 (89)
- ► 07/08 - 07/15 (78)
- ► 07/01 - 07/08 (172)
- ► 06/24 - 07/01 (87)
- ► 06/17 - 06/24 (79)
- ► 06/10 - 06/17 (44)
- ► 06/03 - 06/10 (4)
- ► 05/27 - 06/03 (26)
- ► 05/20 - 05/27 (24)
- ► 05/13 - 05/20 (14)
- ► 05/06 - 05/13 (69)
- ► 04/29 - 05/06 (156)
- ► 04/22 - 04/29 (244)
- ► 04/15 - 04/22 (244)
- ► 04/08 - 04/15 (398)
- ► 04/01 - 04/08 (325)
- ► 03/25 - 04/01 (126)
- ► 03/18 - 03/25 (2)
- ► 02/19 - 02/26 (10)
- ► 02/12 - 02/19 (271)
- ► 02/05 - 02/12 (697)
- ► 01/29 - 02/05 (686)
- ► 01/22 - 01/29 (968)
- ► 01/15 - 01/22 (820)
- ► 01/08 - 01/15 (1143)
- ► 01/01 - 01/08 (993)
-
▼
2011
(33615)
- ► 12/25 - 01/01 (545)
- ► 12/18 - 12/25 (393)
- ► 12/11 - 12/18 (632)
- ► 12/04 - 12/11 (742)
- ► 11/27 - 12/04 (958)
- ► 11/20 - 11/27 (1328)
- ► 11/13 - 11/20 (1151)
-
▼
11/06 - 11/13
(1310)
- Ahli Bumerang Dari Korea (Video)
- 10 Ikan Yang Terancam Punah
- 7 Agama Aneh yang Belum Pernah Anda Dengar
- 40 Keistimewaan Wanita Menurut Islam ...
- 10 Pena Termahal di Dunia
- Video Trik Mengangkut Batu Bata Paling Gila
- 9 Mitos Asal-usul Umat Manusia
- Inilah Video Aksi Seorang Ahli Bumerang Dari Korea
- 10 Kartun Terbaik Era 80-an
- 10 Cerita Ngeres Yang Kocak
- Heboh! Ular Berkepala 10 Tewaskan Warga
- Cuplikan Percakapan Anak 4L4Y dengan Orang Biasa
- 10 Negara Salju Terindah
- Perempuan Bugil Ukraina Macetkan Zurich
- Foto-foto Bercinta di Alam Terbuka
- 10 Kisah Sukses yang Berawal dari Kegagalan
- 111 Mitos Sex yang Menyesatkan
- Djokovic-Federer Lolos Hadangan Kedua
- Serunya Pembukaan SEA Games
- Ramai-ramai Artis Beli Saham
- 7 Penyakit Mewabah Yang Bebahaya
- Diskusi Perkembangan Riset Teknik Biomedikal UNSRI...
- BRI Peduli SEA Games
- Alasan Wanita Pamer Foto Seksi di FB
- Kontingen Garuda Peringati Hari Pahlawan
- Rahasia Besar Dibalik Runtuhnya WTC
- General Electric Gandeng UGM
- Video Seorang Pria Sadis Menari Sambil Memutar See...
- Inilah Manfaat Minum Air Kelapa Muda
- Penampilan HOT Agnes Monica Untuk Sea Games 2011
- Inilah Robot Anjing Penuntun Tuna Netra
- BAYI HEWAN opo iki ya gan ??
- KEREN .. BUAT GUNDAM dari KERTAS ..
- MANTAFF .. GOTONG ROYONG bangun JEMBATAN dari JERAMI
- Foto Foto Terapi Bawah Air Di Hungaria Untuk Anak
- DESAIN MOTOR JEPANG yang EXTREME banget tapi KEREN !
- MINI Buka Butik
- MOBIL MOBIL UNIK dengan AC nya kreasi sang PEMILIK...
- Skuter Besar Tapi Irit BBM
- TEMBAKAN BOLA BASKET paling jauh coyy.. KEREN bang...
- GAMBAR dari PENSIL tiga dimensi yang UNIK euyy....
- SENI UKIRAN UJUNG PENSIL yang UNIK euyy....
- Jangan lakukan 7 hal ini setelah makan
- Jeff Nishinaka : sang KRERATOR SENI KERTAS yang FA...
- BERENANG RENANG dengan IKAN PUTRI DUYUNG PUTIH yuk...
- 2 Skutik Bongsor BMW
- ANJING UNIK yang dilatih untuk BUANG SAMPAH PADA T...
- AYAM yang MERASA DIRI NYA PINGUIN
- inilah AIR MANCUR TERINDAH dan TERBESAR di dunia ....
- MEMBUAT GELEMBUNG AIR MENJADI ARTISTIK
- SIAPA NEH YANG PARKIRIN MOBIL kaya gene yah gan ??
- FOTO BARENG PRONY : sang ular piton ukuran JUMBO
- 19 Fakta Unik dan Aneh Tentang Kematian
- (Hot) Mengaktivasi Otak Tengah? Pikirkan dulu Baha...
- 8 Tips Supaya Rambut Cepat Panjang
- Motor Masa Depan Berdesain Jadul
- 10 Hujan Paling Aneh dan Misterius Di Dunia
- Nugie Menghibur Di Hutan Rimba
- 5 Motor Gede Termahal Di Dunia
- 12 Proses dan Cara Berkenalan dengan Cewek Cantik
- Pernikahan Istimewa 11-11-11 Ustad Solmed & April
- Prabu Revolusi Lamar Zee Zee Shahab
- 18 Dampak Buruk bagi Pengguna BlackBerry
- Cara Manusia Primitif Memindahkan Batu Besar
- Chelsea Olivia & Glenn Alinskie Belum Mau Nikah
- 7 Agama Aneh yang Belum Pernah Anda Dengar
- Muamalat Raih Best People Chioce
- Tempat Nongkrong Unik Dan Aneh [Ngakak Gan]
- [Lucu] Gaya Konyol Cara Paparazi Ngambil Gambar
- 5 Cara Wujudkan Mimpi Dalam 30 Hari
- Romantisnya Capung, Saat bercinta membentuk Hati
- Alpukat Ini Seukuran Buah Melon
- Toko Serba Ada Terlengkap di Dunia
- Lari Maraton, Ibu Ini Lahirkan Anak
- Pohon Pinus Misterius Kejutkan Polandia
- Bea Cukai 'Remajakan' Pangkalan Pantoloan
- Kisah Di Balik Legenda No.7 Di Manchester United
- Inilah Rahasia Kecantikan Wanita Arab
- Mengintip Kemewahnya Rumah Cristiano Ronaldo
- 4 Tipe Sikap Orang Dalam Menghadapi Nyamuk
- Pria Jenius Asal Rusia Koleksi 26 Mayat Wanita yan...
- Senyum Iblis Muncul di Lukisan Giotto
- Tipe Kepribadian Orang Dilihat dari Sendal
- CEWEK ini SENYUM nya SESUATU banget ...
- ATLIT CANTIK yang TETAP TERSENYUM walupun mau JATU...
- Adira Rangkul Penggila Traveling
- Jamaah Haji Kloter Pertama Tiba di Surabaya
- Amazon cruise
- Heli Jatuh, Mendagri Meksiko Tewas
- 10 Tempat Berwisata Gratis di Singapore
- Kisah Unik "Transgender" Pria Yang Ganti Kelamin M...
- Tahu nggak Istimewanya Wanita?
- Magic Johnson Masih Hidup 20 Tahun Setelah Terkena...
- Sex itu apa??? [bukan BB]
- Kasihan gan!! 20 Jam Terperangkap Ban, Banteng Ini...
- bener2 sadis,Pria Ini Menari Sambil Memutar Ekor K...
- Kisah Unik,Anak Bayar Denda Tilang Ibunya 57 Tahun...
- Inilah Iklan Politik Terseksi didunia
- Fakta menarik,ternyata Steve Jobs Masih Keturunan ...
- Foto foto unik yang bikin anda takjub
- ► 10/30 - 11/06 (1469)
- ► 10/23 - 10/30 (1223)
- ► 10/16 - 10/23 (1125)
- ► 10/09 - 10/16 (997)
- ► 10/02 - 10/09 (948)
- ► 09/25 - 10/02 (836)
- ► 09/18 - 09/25 (941)
- ► 09/11 - 09/18 (705)
- ► 09/04 - 09/11 (781)
- ► 08/28 - 09/04 (595)
- ► 08/21 - 08/28 (529)
- ► 08/14 - 08/21 (694)
- ► 08/07 - 08/14 (758)
- ► 07/31 - 08/07 (568)
- ► 07/24 - 07/31 (550)
- ► 07/17 - 07/24 (521)
- ► 07/10 - 07/17 (503)
- ► 07/03 - 07/10 (544)
- ► 06/26 - 07/03 (484)
- ► 06/19 - 06/26 (428)
- ► 06/12 - 06/19 (439)
- ► 06/05 - 06/12 (403)
- ► 05/29 - 06/05 (459)
- ► 05/22 - 05/29 (496)
- ► 05/15 - 05/22 (395)
- ► 05/08 - 05/15 (350)
- ► 05/01 - 05/08 (406)
- ► 04/24 - 05/01 (529)
- ► 04/17 - 04/24 (461)
- ► 04/10 - 04/17 (573)
- ► 04/03 - 04/10 (504)
- ► 03/27 - 04/03 (505)
- ► 03/20 - 03/27 (485)
- ► 03/13 - 03/20 (460)
- ► 03/06 - 03/13 (545)
- ► 02/27 - 03/06 (512)
- ► 02/20 - 02/27 (394)
- ► 02/13 - 02/20 (485)
- ► 02/06 - 02/13 (531)
- ► 01/30 - 02/06 (360)
- ► 01/23 - 01/30 (527)
- ► 01/16 - 01/23 (456)
- ► 01/09 - 01/16 (514)
- ► 01/02 - 01/09 (568)
-
►
2010
(27592)
- ► 12/26 - 01/02 (787)
- ► 12/19 - 12/26 (873)
- ► 12/12 - 12/19 (694)
- ► 12/05 - 12/12 (447)
- ► 11/28 - 12/05 (499)
- ► 11/21 - 11/28 (575)
- ► 11/14 - 11/21 (760)
- ► 11/07 - 11/14 (1000)
- ► 10/31 - 11/07 (741)
- ► 10/24 - 10/31 (543)
- ► 10/17 - 10/24 (708)
- ► 10/10 - 10/17 (884)
- ► 10/03 - 10/10 (870)
- ► 09/26 - 10/03 (1058)
- ► 09/19 - 09/26 (692)
- ► 09/12 - 09/19 (379)
- ► 09/05 - 09/12 (556)
- ► 08/29 - 09/05 (423)
- ► 08/22 - 08/29 (408)
- ► 08/15 - 08/22 (466)
- ► 08/08 - 08/15 (409)
- ► 08/01 - 08/08 (648)
- ► 07/25 - 08/01 (376)
- ► 07/18 - 07/25 (484)
- ► 07/11 - 07/18 (506)
- ► 07/04 - 07/11 (341)
- ► 06/27 - 07/04 (301)
- ► 06/20 - 06/27 (403)
- ► 06/13 - 06/20 (422)
- ► 06/06 - 06/13 (221)
- ► 05/30 - 06/06 (218)
- ► 05/23 - 05/30 (431)
- ► 05/16 - 05/23 (609)
- ► 05/09 - 05/16 (837)
- ► 05/02 - 05/09 (623)
- ► 04/25 - 05/02 (735)
- ► 04/18 - 04/25 (697)
- ► 04/11 - 04/18 (875)
- ► 04/04 - 04/11 (750)
- ► 03/28 - 04/04 (526)
- ► 03/21 - 03/28 (362)
- ► 03/14 - 03/21 (444)
- ► 03/07 - 03/14 (367)
- ► 02/28 - 03/07 (352)
- ► 02/21 - 02/28 (422)
- ► 02/14 - 02/21 (370)
- ► 02/07 - 02/14 (14)
- ► 01/31 - 02/07 (444)
- ► 01/24 - 01/31 (571)
- ► 01/17 - 01/24 (206)
- ► 01/10 - 01/17 (141)
- ► 01/03 - 01/10 (124)
-
►
2009
(5374)
- ► 12/27 - 01/03 (132)
- ► 12/20 - 12/27 (158)
- ► 12/13 - 12/20 (301)
- ► 12/06 - 12/13 (195)
- ► 11/29 - 12/06 (178)
- ► 11/22 - 11/29 (176)
- ► 11/15 - 11/22 (143)
- ► 11/08 - 11/15 (34)
- ► 11/01 - 11/08 (71)
- ► 10/25 - 11/01 (63)
- ► 10/18 - 10/25 (137)
- ► 10/11 - 10/18 (104)
- ► 10/04 - 10/11 (203)
- ► 09/27 - 10/04 (160)
- ► 09/20 - 09/27 (59)
- ► 09/13 - 09/20 (132)
- ► 09/06 - 09/13 (127)
- ► 08/30 - 09/06 (253)
- ► 08/23 - 08/30 (195)
- ► 08/16 - 08/23 (103)
- ► 08/09 - 08/16 (121)
- ► 08/02 - 08/09 (93)
- ► 07/26 - 08/02 (95)
- ► 07/19 - 07/26 (82)
- ► 07/12 - 07/19 (157)
- ► 07/05 - 07/12 (84)
- ► 06/28 - 07/05 (68)
- ► 06/21 - 06/28 (39)
- ► 06/14 - 06/21 (85)
- ► 06/07 - 06/14 (62)
- ► 05/31 - 06/07 (97)
- ► 05/24 - 05/31 (8)
- ► 05/17 - 05/24 (16)
- ► 05/10 - 05/17 (22)
- ► 05/03 - 05/10 (34)
- ► 04/26 - 05/03 (32)
- ► 04/19 - 04/26 (40)
- ► 04/12 - 04/19 (51)
- ► 04/05 - 04/12 (66)
- ► 03/29 - 04/05 (67)
- ► 03/22 - 03/29 (165)
- ► 03/15 - 03/22 (77)
- ► 03/08 - 03/15 (81)
- ► 03/01 - 03/08 (40)
- ► 02/22 - 03/01 (185)
- ► 02/15 - 02/22 (177)
- ► 02/08 - 02/15 (225)
- ► 02/01 - 02/08 (91)
- ► 01/25 - 02/01 (24)
- ► 01/18 - 01/25 (28)
- ► 01/11 - 01/18 (21)
- ► 01/04 - 01/11 (17)
-
►
2008
(342)
- ► 12/28 - 01/04 (18)
- ► 12/21 - 12/28 (22)
- ► 12/14 - 12/21 (16)
- ► 12/07 - 12/14 (14)
- ► 11/30 - 12/07 (18)
- ► 11/23 - 11/30 (12)
- ► 11/16 - 11/23 (13)
- ► 11/09 - 11/16 (35)
- ► 11/02 - 11/09 (20)
- ► 10/26 - 11/02 (21)
- ► 10/19 - 10/26 (21)
- ► 10/12 - 10/19 (18)
- ► 10/05 - 10/12 (11)
- ► 09/28 - 10/05 (2)
- ► 09/21 - 09/28 (1)
- ► 09/07 - 09/14 (1)
- ► 08/31 - 09/07 (1)
- ► 08/24 - 08/31 (2)
- ► 08/17 - 08/24 (2)
- ► 08/03 - 08/10 (1)
- ► 07/20 - 07/27 (2)
- ► 07/13 - 07/20 (3)
- ► 06/29 - 07/06 (5)
- ► 06/22 - 06/29 (3)
- ► 06/15 - 06/22 (2)
- ► 06/08 - 06/15 (4)
- ► 06/01 - 06/08 (4)
- ► 05/25 - 06/01 (4)
- ► 05/18 - 05/25 (1)
- ► 05/11 - 05/18 (6)
- ► 05/04 - 05/11 (5)
- ► 04/27 - 05/04 (3)
- ► 04/20 - 04/27 (6)
- ► 04/13 - 04/20 (8)
- ► 04/06 - 04/13 (8)
- ► 03/30 - 04/06 (4)
- ► 03/23 - 03/30 (1)
- ► 03/16 - 03/23 (2)
- ► 03/09 - 03/16 (4)
- ► 03/02 - 03/09 (3)
- ► 02/24 - 03/02 (2)
- ► 02/17 - 02/24 (2)
- ► 02/10 - 02/17 (1)
- ► 02/03 - 02/10 (1)
- ► 01/27 - 02/03 (2)
- ► 01/20 - 01/27 (3)
- ► 01/13 - 01/20 (2)
- ► 01/06 - 01/13 (2)
-
►
2007
(113)
- ► 12/30 - 01/06 (5)
- ► 12/23 - 12/30 (1)
- ► 12/16 - 12/23 (2)
- ► 12/09 - 12/16 (3)
- ► 12/02 - 12/09 (12)
- ► 11/25 - 12/02 (6)
- ► 11/18 - 11/25 (32)
- ► 10/28 - 11/04 (4)
- ► 09/23 - 09/30 (11)
- ► 09/16 - 09/23 (26)
- ► 09/09 - 09/16 (6)
- ► 02/25 - 03/04 (5)
-
►
2006
(66)
- ► 12/10 - 12/17 (44)
- ► 09/10 - 09/17 (4)
- ► 09/03 - 09/10 (18)