Feli dan Franciscus sepakat untuk tetap mengasuh anak angkat mereka berdua.
Sering bertengkar selama menikah memicu keduanya untuk pisah.
Feli pun merasa lebih baik sendiri saat ini.
Sesekali Feli dan sang anak tercinta masih suka menginap di rumah pria yang akrab disapa Jules itu.

sumber :http://foto.detik.com/readfoto/2012/02/04/161958/1834238/431/1/cerai-ratu-felisha-masih-akur-dengan-eks-suami