6 Kekuatan Dahsyat Pada Diri Manusia
1. Kekuatan Impian (The Power of Dreams)
Untuk memperoleh hal-hal terbaik dalam kehidupan ini, setiap kita harus memiliki impian dan tujuan hidup yang jelas. Setiap kita harus berani memimpikan hal-hal terindah dan terbaik yang kita inginkan bagi kehidupan kita dan kehidupan orang-orang yang kita cintai.
Tanpa impian, kehidupan kita akan berjalan tanpa arah dan akhirnya kita tidak menyadari dan tidak mampu mengendalikan ke mana sesungguhnya kehidupan kita akan menuju.
2. Kekuatan dari Fokus (The Power of Focus)
Fokus adalah daya (power) untuk melihat sesuatu termasuk masa depan, impian, sasaran atau hal-hal lain seperti kekuatan dan kelemahan dalam diri, peluang di sekitar kita, sehingga lebih jelas dan mengambil langkah untuk mencapainya.
Seperti sebuah kacamata yang membantu seorang untuk melihat lebih jelas, kekuatan fokus membantu kita melihat impian, sasaran, dan kekuatan kita dengan lebih jelas, sehingga kita tidak ragu-ragu dalam melangkah untuk mewujudkannya.
3. Kekuatan Disiplin Diri (The Power of Self Discipline)
Pengulangan adalah kekuatan yang dahsyat untuk mencapai keunggulan. Kita adalah apa yang kita lakukan berulang-ulang. Menurut filsuf Aristoteles, keunggulan adalah sebuah kebiasaan.
Kebiasaan terbangun dari kedisiplinan diri yang secara konsisten dan terus-menerus melakukan sesuatu tindakan yang membawa pada puncak prestasi seseorang. Kebiasaan kita akan menentukan masa depan kita.
Untuk membangun kebiasaan tersebut, diperlukan disiplin diri yang kokoh. Sedangkan kedisiplinan adalah bagaimana kita mengalahkan diri kita dan mengendalikannya untuk mencapai impian dan hal-hal terbaik dalam kehidupan ini.
4. Kekuatan Perjuangan (The Power of Survival)
Setiap manusia diberikan kekuatan untuk menghadapi kesulitan dan penderitaan. Justru melalui berbagai kesulitan itulah kita dibentuk menjadi ciptaan Tuhan yang tegar dalam menghadapi berbagai kesulitan dan kegagalan.
Seringkali kita lupa untuk belajar bagaimana caranya menghadapi kegagalan dan kesulitan hidup, karena justru kegagalan itu sendiri merupakan unsur atau bahan yang utama dalam mencapai keberhasilan atau kehidupan yang berkelimpahan.
5. Kekuatan Pembelajaran (The Power of Learning)
Salah satu kekuatan manusia adalah kemampuannya untuk belajar. Dengan belajar kita dapat menghadapi dan menciptakan perubahan dalam kehidupan kita. Dengan belajar kita dapat bertumbuh hari demi hari menjadi manusia yang lebih baik.
Belajar adalah proses seumur hidup. Sehingga dengan senantiasa belajar dalam kehidupan ini, kita dapat terus meningkatkan taraf kehidupan kita pada aras yang lebih tinggi.
6. Kekuatan Pikiran (The Power of Mind)
Pikiran adalah anugerah Tuhan yang paling besar dan paling terindah. Dengan memahami cara bekerja dan mengetahui bagaimana cara mendayagunakan kekuatan pikiran, kita dapat menciptakan hal-hal terbaik bagi kehidupan kita.
Dengan melatih dan mengembangkan kekuatan pikiran, selain kecerdasan intelektual dan kecerdasan kreatif kita meningkat, juga secara bertahap kecerdasan emosional dan bahkan kecerdasan spiritual kita akan bertumbuh dan berkembang ke tataran yang lebih tinggi.
Semua dari kita berhak dan memiliki kekuatan untuk mencapai kehidupan yang berkelimpahan dan memperoleh hal-hal terbaik dalam kehidupannya.
Semuanya ini adalah produk dari pilihan sadar kita, berdasarkan keyakinan kita, dan bukan dari produk kondisi keberadaan kita di masa lalu dan saat ini.
Sebagaimana dikatakan oleh Jack Canfield dalam bukunya The Power of Focus, bahwa kehidupan tidak terjadi begitu saja kepada kita. Kehidupan adalah serangkaian pilihan dan bagaimana kita merespons setiap situasi yang terjadi pada kita.
sumber
Arsip Blog
-
▼
2011
(33615)
-
▼
07/10 - 07/17
(503)
- Fakta Unik Dalam Sejarah Musik Dunia
- Patung Marilyn Monroe Hiasi Jalan, Chicago, Illinois.
- kira kira apa ya gan yang DILAKUKAN COWOK INI ???
- Dosen Teknik UGM Donorkan Jasadnya Untuk Ilmu Peng...
- MENGINTIP letusan Gunung Lokon [sulawesi utara]
- Pendiri Facebook Terpopuler di Google+
- Walupun lagi KOMA masih bisa kasih "peace"
- Ini pantai, atau kubangan gan ?
- cewek UNIK.. seneng nya melipat lipat .... cekidot...
- Moss Graffiti, Seni Graffiti Yang Terbuat Dari Lumut
- Fakta Tentang Autisme
- 9 kelebihan google+ (google plus)
- Tips Membuat Surat Cinta
- 11 Shorcuts untuk Google+
- Cara Menggunakan Google+ di iPhone
- Inilah 9 Kelebihan G+ ( Google Plus )
- Video Menjijikan Dari Restoran Cepat Saji Di Malaysia
- BEJATTT..!! Al-Quran Dijadikan Bungkus Nasi
- Tips Memikat Hati Wanita
- 10 Fakta Unik Tentang Koala
- Walah, Unik Sekali� Pensil Ternyata Tidak Hanya un...
- Pernikahan Siri Dibongkar, Dorce Kabur ke Luar Kota
- Inilah Dinosaurus Lebih yang Seram dari T-Rex
- Ternyata Di Luar Angkasa Ada Tukang Toilet
- Fakta Ilmiah Kenapa Kita Harus Mandi Setiap Hari
- Kenapa Wanita Suka Bersolek / Berdandan?
- Ini Dia Nama-Nama Penerima Suap Pembangunan Wisma ...
- 11 Shorcuts untuk Google+
- Cara Menggunakan Google+ di iPhone
- 9 kelebihan google+ (google plus)
- Tips Membuat Surat Cinta
- Kreasi Unik, Lukisan Dari Permen Karet
- Aneh, Penduduk Desa Pemakan Tanah
- Membongkar Rahasia Orang di Balik @poconggg
- 5 Sirkuit Balap dengan Kapasitas Penonton Terbesar
- Foto Senyum Seekor Monyet Hitam Sulawesi yang Mend...
- Sejarah Militer Dalam Pentas Politik Indonesia
- 5 Kecelakaan Fatal Balap Sepeda di Dunia
- Mutiara - Mutiara Indah yang Paling Terkenal di Dunia
- Tentang Peta dan Sejarah Singkatnya
- Apa benar sering berkeringat ditelapak tangan itu ...
- Harimau Itu Menangis Saat Dievakuasi
- 5 Tipe Penonton yang Selalu Ada di Saat Konser Ban...
- 8 Tahap Perkembangan Tentara Romawi
- Kiat Kura-kura Hadapi Bencana Meteor
- Bank Syariah Yang Dinilai Menodai Prinsip Syariah
- Pencak Silat Masuk Kurikulum American University
- Demi Melamar Kekasihnya, Pria Ini rela Mentato Pah...
- Kaus Kaki Kotor Bantu Lawan Malaria
- Kupu-kupu Ini Setengah Jantan Setengah Betina
- Dijual Katak-Katak Hidup Dengan Warna-Warni Buatan
- P-Tree, Toilet Mini di Tempat Terbuka
- Haruskah anak kecil jadi korban perang ? ( miris g...
- Inilah proses terapi dengan LINTAH
- Proses Terbentuknya Goa
- 5 Cara Alami Pangkas Lemak Perut
- Budayakan Makan 3 Pisang Sehari
- Rambut Orang Indonesia Lebih Sensitif Dibanding Ne...
- Tips Mengatasi Putus Cinta, Patah Hati Dengan Sang...
- Tips Agar Selalu Ceria Di Tempat kerja
- Foto-foto kloningan manusia yang gagal
- 10 Propinsi Paling Miskin Di Indonesia
- Cara Menenangkan Wanita Yang Sedang Menangis/Marah.
- Daftar 10 Selebritis Termahal 2011
- Peternak Ini Bikin Kesel Ane Gan!
- 6 Pesepakbola Muslim Real Madrid
- Sejarah Panjang Yakuza dan Cerita Dibaliknya
- Fakta-Fakta Unik Dari Dunia Musik
- Foto Asli Billy the Kid Laku Rp 19,7 Miliar
- 10 Pembunuhan Paling Sadis yang Dilakukan Oleh Ana...
- Tempat Tempat Paling Romantis Di Indonesia
- Gempar, Jenasah Bayi Aneh Di Thailand
- Sejarah Perkembangan Satanisme (Pemuja Setan)
- Spesies Badak di Dunia Sangat Terancam Punah
- Hal-hal Unik dan Aneh Dari Dunia Penerbangan
- Cara Membuat Patung Lilin ala Madame Tussauds
- Inilah Sosok Wim Rijsbergen Pelatih Indonesia Terbaru
- 10 Hal Menakjubkan yang Ada Pada Tubuh Manusia
- Rumah Pohon Terbesar di Dunia
- Angkringan Sudah Kembali Normal!
- Pria Ini Rela Berjalan Kaki Sejauh 1.600 Km Demi M...
- Gagak Wariskan 'Dendam' Pada Keturunannya
- 6 Kekuatan Dahsyat Pada Diri Manusia
- Cara Membuat Patung Lilin ala Madame Tussauds
- Animated Label with jQuery
- Moss Graffiti, Seni Graffiti yang Terbuat Dari Lumut
- Hal-hal Unik dan Aneh Dari Dunia Penerbangan
- 10 Benda Teraneh yang Pernah Dilempar ke Dalam Lap...
- Video Pesan Lady Gaga untuk Penggemarnya di Indonesia
- Fakta-Fakta Unik Dari Dunia Musik
- 5 Pemain Muda Indonesia yang Bermain di Liga Eropa...
- Inilah Wanita wanita Indonesia Yang Mendunia
- Sejarah Ancol, Dulu & Sekarang
- Create Background Advertising For Blogger
- Ternyata Hitler Sediakan Boneka Seks Untuk Para Pr...
- Download Opera Mobile Emulator 11
- Sejarah Dan Manfaat Sinar Laser
- Usai Libur Kompetisi, Pemain Timnas Hanya Latihan ...
- Foto Hot Bintang Bollywood Priyanka Chopra
- Cerita Lucu, "Neraka Indonesia"