1. London Tower
BEKAS BENTENG JADI TEMPAT PENYIMPANAN HARTA KARUN
Di zaman abad pertengahan bangunan ini berfungsi sebagai benteng, seiring waktu bangunan ini terus diperluas dan berubah fungsi pernah dijadikan penjara, kediaman raja, serta ruang penyimpanan senjata dan harta karun.
Sampai saat ini ruang penyimpanan harta karun "Jewel House" masih ada. Letaknya dibawah tanah, dibalik pintu besi dan kaca pelindung berpelat baja. Disinilah bersemayam permata pewaris tahta Inggris.
Meskipun super ketat masih tetap bisa dikunjungi dan pengunjung tidak perlu capek berjalan sebab lantainya yang berjalan. Ini memang disengaja sebab dengan begitu pengunjung tidak akan berlama-lama melihat koleksi museum. Selain itu pengunjung selalu dibawah pengawasan ketat petugas keamanan.
Benda-benda yang ada disini memang bernilai tinggi. Sebut saja mahkota emas St. Edward, "Mahkota Kohinoor" milik ratu Elisabeth dengan berlian seberat 109 karat dan tongkat kerajaan dengan "Bintang dari Afrika", berlian asahan terbesar di dunia.
2. Sealand/Haven Co
BANGUNAN DI TENGAH LAUT TEMPAT PENYIMPANAN DATA RAHASIA
Ini masih soal menyimpan data, cuma letaknya ada ditengah laut. Perusahaan penyimpan data Haven.Co mengamankan data-data sensitif milik banyak perusahaan di Sealand. Jika melihat gambarnya, terbayang bahwa yang dimaksud Sealand tak lebih dari bangunan dok di tengah lautan, tepatnya 10 km di lepas pantai Suffolk Inggris. Meski begitu Sealand merupakan daerah istimewa sejak 1967 dengan "Raja" sendiri.
Waktu perang dunia kedua, sealand merupakan kawasan pertahanan udara di perairan internasional. Kemudian berhubung kerajaan Inggris Raya tidak melihatnya sebagai bagian dari Inggris, maka pemiliknya "Pangeran" Roy yang mantan Mayor Paddy Roy Bates mengklaim Sealand sebagai negara milik pribadinya. Tahun 1978 sejumlah orang Belanda yang bekerja untuk pedagang Jerman menculik putra Roy dan menguasai Sealand.
Para penculik berhasil ditaklukkan dan ditangkap sebagai tahanan perang. Kerajaan Inggris Raya mencoba menolong membebaskan tahanan itu tapi gagal. Jerman lalu mengirim seorang duta besarnya ke Sealand untuk membebaskan para tahanan itu. Pangeran Roy mengartikan hal ini sebagai pengakuan nyata bahwa sealand sebagai negara.
3. Granite Bunker di Salt Lake City
PENYIMPANAN DATA PRIBADI 200 M DI BAWAH TANAH
Bunker yang terletak di Salt Lake City, negara bagian Utah AS ini, menyimpan arsip pribadi jutaan manusia yang tersimpan dalam mikrofilm. Disinilah suku mormon melakukan penelitian intensif untuk menelusuri silsilah nenek moyang mereka.
Dibawah tanah sedalam 200 meter di gunung granit, dan dibalik enam pintu seberat 12 Ton inilah tersimpan harta karun terbesar dunia di bidang ilmu silsilah. Data-data yang didapat dari buku-buku kuno gereja, sekarang ini bisa diakses oleh setiap orang yang juga bukan mormon.
4. NORAD Central
PUSAT PERTAHANAN UDARA AS DI DALAM GOA, PEGUNUNGAN CHEYENE COLORADO
Norad Central dikendalikan oleh Angkatan Udara Amerika Serikat dan masih beroperasi secara efektif sampai hari ini. Norad Central adalah sebuah bangunan yang dibangun 600 meter di bawah Gunung Cheyenne. Tempat ini dibingkai dengan 1,319 baja dan setiap baja memiliki berat 450kg. Bangunannya sendiri mencakup wilayah 18.000 persegi, kamar 14 x 180m dengan pintu 2 x 25 ton, dan 15 kamar dengan 3 tingkat.
5. Bold Lane Parksafe
LAHAN PARKIR INGGRIS
Bold Lane Parksafe, Derby, Derbyshire, Inggris, dirancang untuk menjadi tempat parkir paling aman di dunia. Area parkir yang difasilitasi dengan sensor gerakan dan 190 kamera pengintai. Setelah sensor menunjukkan aktivitas mencurigakan, tim keamanan akan memeriksa segera. Pada tahun 2003, fokus BBC telah mencatatkan Bold Lane sebagai salah satu tempat paling aman di dunia.
6. Fort Knox
GUDANG EMAS BATANGAN AMERIKA DI KENTUKY
Inilah gudang emas batangan Amerika Serikat yang terletak dikawasan militer Kentucky, AS, dan dijaga oleh ratusan tentara. Jumlah emas batangan yang ada disini masih rahasia, yang jelas miliaran dolar nilainya. Selain emas batangan, gedung berlantai dua dari baja, beton, dan granit ini diduga menyimpan sejumlah barang berharga lainnya, misalnya salinan naskah asli Magna Charta dari Inggris. Untuk masuk ke gudang ini harus melalui pintu seberat 20 ton. Kuncinya berupa kombinasi angka dan tak sembarang orang tahu. Para pegawai memiliki kode rahasia sendiri yang satu sama lain berbeda. Fort Knox dilengkapi sistim pembangkit tenaga listrik dan instalasi pengairan sendiri.
7. Area 51, di tengah gurun Nevada, AS
TEMPAT UFO DITELITI
Berlokasi di kawasan tengah gurun Nevada, AS, Area 51 dijaga ketat. Papan peringatan, sensor pendeteksi gerakan, jeep-jeep militer berderet dan helikopter yang senantiasa berputar-putar menjadi pelindungnya. Lalu, apa yang dijaga disini ??? menurut kabar burung, disini sedang diteliti UFO dan mayat makhluk luar angkasa. Akan tetapi bagi militer AS tidak ada yang tidak bernilai untuk dijaga. Di kompleks ini juga sedang dikembangkan sejumlah pesawat udara dan pesawat tak berawak, seperti pesawat pembom pengintai atau pesawat spionase U2.
8. Data Fortress
TEMPAT PENYIMPANAN DATA-DATA RAHASIA DI BUNKER PEGUNUNGAN ALPEN SWISS
Data Fortress adalah bunker rahasia di pegunungan Alpen Swiss milik perusahaan Mount 10. Bunker ini menjadi terkenal karena banyak dokumen rahasia, data dan file disimpan di sini. Bunker ini dimonitor 24 / 7. Bunker ini difasilitasi dengan ribuan kamera CCTV, sensor gerak, angkatan bersenjata dan gerbang yang terbuat dari logam berat.
9. Florence Prison, Colorado
PENJARA DENGAN PENGAMANAN SUPER KETAT
Penjara di Colorado, AS ini menampung 400 tahanannya dibalik 1.000 pintu-pintu baja yang dikendalikan dari jarak jauh. Selama 23 jam sehari para tahanan berada di sel mereka. Detektor yang akan bereaksi oleh gerakan akan mengawasi para napi. Itu masih ditambah dengan gerombolan anjing-anjing pelacak.
10. Air Force One
PESAWAT KEPRESIDENAN PRESIDEN AS
Air Force One adalah pesawat ikonik dan dikenal dilengkapi teknologi maju dan sistem pertahanan. Boeing 747-200B Air Force One dilengkapi dengan advancetracking sistem, shell Anti nuklir, telekomunikasi canggih dan sistem satelit, termasuk sistem pengisian bahan bakar udara dan masih banyak lagi lainnya. Dalam situasi kritis, pesawat ini bisa terbang di udara selama seminggu.
sumber
Arsip Blog
-
►
2013
(32)
- ► 01/06 - 01/13 (32)
-
►
2012
(8412)
- ► 09/16 - 09/23 (10)
- ► 09/09 - 09/16 (1)
- ► 09/02 - 09/09 (61)
- ► 08/26 - 09/02 (148)
- ► 08/19 - 08/26 (67)
- ► 08/12 - 08/19 (76)
- ► 08/05 - 08/12 (105)
- ► 07/29 - 08/05 (40)
- ► 07/22 - 07/29 (135)
- ► 07/15 - 07/22 (89)
- ► 07/08 - 07/15 (78)
- ► 07/01 - 07/08 (172)
- ► 06/24 - 07/01 (87)
- ► 06/17 - 06/24 (79)
- ► 06/10 - 06/17 (44)
- ► 06/03 - 06/10 (4)
- ► 05/27 - 06/03 (26)
- ► 05/20 - 05/27 (24)
- ► 05/13 - 05/20 (14)
- ► 05/06 - 05/13 (69)
- ► 04/29 - 05/06 (156)
- ► 04/22 - 04/29 (244)
- ► 04/15 - 04/22 (244)
- ► 04/08 - 04/15 (398)
- ► 04/01 - 04/08 (325)
- ► 03/25 - 04/01 (126)
- ► 03/18 - 03/25 (2)
- ► 02/19 - 02/26 (10)
- ► 02/12 - 02/19 (271)
- ► 02/05 - 02/12 (697)
- ► 01/29 - 02/05 (686)
- ► 01/22 - 01/29 (968)
- ► 01/15 - 01/22 (820)
- ► 01/08 - 01/15 (1143)
- ► 01/01 - 01/08 (993)
-
▼
2011
(33615)
- ► 12/25 - 01/01 (545)
- ► 12/18 - 12/25 (393)
- ► 12/11 - 12/18 (632)
- ► 12/04 - 12/11 (742)
- ► 11/27 - 12/04 (958)
- ► 11/20 - 11/27 (1328)
- ► 11/13 - 11/20 (1151)
- ► 11/06 - 11/13 (1310)
- ► 10/30 - 11/06 (1469)
- ► 10/23 - 10/30 (1223)
-
▼
10/16 - 10/23
(1125)
- Angry Birds Hadirkan 'Burung' Baru
- Cara Merawat Kulit Wajah Berjerawat
- 10 Tempat Yang Tidak Bisa Kamu Kunjungi
- Fofo Foto Menakjubkan Festival Cahaya di Berlin, G...
- Jutawan Ini Jadi Pengemis Selama 17 Tahun
- Jutawan Ini Jadi Pengemis Selama 17 Tahun
- Misteri Piramida Peotihuacan Suku Aztec
- Macam-macam Kebohongan Pedagang
- Sebelum Tewas Putra Khadafi sempat minum air dan m...
- Cwo ini Nembak cewe lewat fb chat
- NISSAN ESFLOW CONCEPT (mobil konsep terbaru dari N...
- Inilah 10 Pena Termahal di Dunia
- Sebab kenapa Pejalan Kaki di Cina enggan menolong ...
- => Stadion Terbagus dan Letak Kesalahannya
- Expresi org cupu saat dicium cewek..[ngakak gan]
- Cewek Ternyata Juga Mimpi Basah?
- 4 motor idaman remaja cowok indonesia (remaja cowo...
- Beginilah jika Sayuran difoto pakai Scanner [Scann...
- Kompaknya Ussy dan Andhika Pratama
- Putra Khadafi, Mo'tassim Turut Tewas
- Konser "Beta Cinta Indonesia"
- Realitas Kemiskinan Anak-anak Mfuleni, Afsel
- Pajero Sport Model 2012
- Olla Ramlan & Dewi Sandra Ngedangdut Bareng
- Puluhan Siswa SLB Dilatih Komputer
- Resto Italy nan Romantis
- Peresmian Groundbreaking Kawasan Pariwisata Mandalika
- Ponsel Tak Lagi Monopoli Orang Dewasa
- Ducati Monster 795 untuk Asia
- Aneh, Inilah Bra Untuk Pria (Full Pic)
- Jenazah Qaddafi Sempat Dipajang di Pendingin di Pu...
- BOYBAND ki JOKO BODO ; Tiga Manusia Tradisional Us...
- Aneh, Inilah Bra Untuk Pria (Full Pic)
- Artis-artis Buka Restoran Sushi
- Jupelicious Ala Julia Perez
- Menyaksikan Bangau Marabou di Garissa
- Range Rover Evoque Jawara Mobil Kecil
- Wah, Materi Gelap Misterius Tertangkap Kamera
- Obat Ajaib Awet Muda Tersedia Dalam 10 Tahun
- Mengapa Satelit Jerman Jatuh ke Bumi Hari Ini?
- Gawat! Ekosistem Bumi Alami Perubahan Permanen
- Cerita Kejadian Nyata Paling Aneh di Dunia
- Pria Ini Makan Kalajengking Hidup-hidup
- Kota-Kota yang Dikelilingi Oleh Tembok Raksasa
- Terlalu Banyak Waktu Luang Tidak Baik untuk Kesehatan
- Cegah Mata Rusak Akibat Komputer Dengan Trik
- Mencegah Kecelakaan Balita Di Kamar Mandi
- [HOT] 4 Makanan padat bergizi untuk bayi
- Pria Apes Terendam Dalam Septik Tank Selama Dua Hari
- Cara Sehat Menggemukkan Badan
- Tentang Kesuksesan dan Masa Depan
- Gini nih kalo arsitek sama sipil jaman kuliahnya s...
- Tulisan Berantakan Yang Bisa Dibaca
- Wafer Jadul Jaman Ane SD
- [Must See]Foto Ruangan² Rahasia Yg Menakjubkan
- Poster Film yang bikin ngakak
- CARA GOKIL bule KALO LIAT JALANAN BERLUBANG
- [SHARE] PERASAAN PEREMPUAN YANG BELUM DIKETAHUI COWOK
- PEMBUNUHAN MASSAL ANJING LAUT di KANADA
- Nih LALER pada BEGAYA bangettt gan
- SAPI dengan TANDUK RAKSASA ??? ini dia
- BUS UNIK yang berjalan di REL KERETA
- BERMAIN MAIN dengan PERSPEKTIF dalam FOTO
- Stadium yg Bisa Berubah-ubah Warna [gag masuk nyesel]
- Hayabusa, Kereta Yang Lebih Cepat Daripada Peluru
- Dispenser Minuman Paling Unik Yang Pernah Diciptakan
- 6 Rencana Pembunuhan Pejabat Negara Yang Gagal Dil...
- Bangunan-bangunan Berbentuk Unik di Dunia
- 10 Binatang Luar Biasa Yang Bisa Melayang
- 10 Keunikan Manusia Dibanding Spesies Lain
- 10 Tanaman Unik Di Dunia
- 5 Tips Buat Bos Terkesan
- 10 Spesies Hewan yang Menakjubkan yang telah Punah
- Demi Sperma, Geng Perempuan Ini Culik Pria yang Me...
- Demi Sperma, Geng Perempuan Ini Culik Pria yang Me...
- 10 Kode Misterius Yang masih Belum Terpecahkan
- Bom SMS buat ngerjain orang
- Beginilah Kisah Perjalanan Memburu khadafi
- Tembok Besar China Terancam Roboh
- Negara Terkaya Di Dunia Yang Terlantarkan
- FIFA Manager 12 Siap Diluncurkan
- Sony Mulai Membuat 'PlayStation 4'
- Javi Varas buat Barcelona Imbang
- Hat-Trick Cristiano Ronaldo Gulung Malaga
- Para Pekerja Ini Makan Siang Bersama di Ketinggian...
- Para Pekerja Ini Makan Siang Bersama di Ketinggian...
- Indahnya Hotel Dengan Air Terjun di Tengahnya
- Indahnya Hotel Dengan Air Terjun di Tengahnya
- Video 7 IKANS Saingan 7 ICONS
- Video 7 IKANS Saingan 7 ICONS
- Cara yang gak Lazim Membangun Jembatan
- Cara Membaca Label Kosmetik
- Cara Membaca Label Kosmetik
- 10 Tanaman Unik Di Dunia
- Foto Foto Guru Cantik Vivi Noviani Yang Masuk Penj...
- ARTI SEBUAH IMPIAN
- Bangunan-bangunan Berbentuk Unik di Dunia
- Wu Yulu, Anggap Robot seperti Anak Sendiri
- 10 Tokoh Sukses dan Top Dunia yang Drop Out Dari S...
- Video Atraksi Mobil Lompat Tali yang Super Gila
- ► 10/09 - 10/16 (997)
- ► 10/02 - 10/09 (948)
- ► 09/25 - 10/02 (836)
- ► 09/18 - 09/25 (941)
- ► 09/11 - 09/18 (705)
- ► 09/04 - 09/11 (781)
- ► 08/28 - 09/04 (595)
- ► 08/21 - 08/28 (529)
- ► 08/14 - 08/21 (694)
- ► 08/07 - 08/14 (758)
- ► 07/31 - 08/07 (568)
- ► 07/24 - 07/31 (550)
- ► 07/17 - 07/24 (521)
- ► 07/10 - 07/17 (503)
- ► 07/03 - 07/10 (544)
- ► 06/26 - 07/03 (484)
- ► 06/19 - 06/26 (428)
- ► 06/12 - 06/19 (439)
- ► 06/05 - 06/12 (403)
- ► 05/29 - 06/05 (459)
- ► 05/22 - 05/29 (496)
- ► 05/15 - 05/22 (395)
- ► 05/08 - 05/15 (350)
- ► 05/01 - 05/08 (406)
- ► 04/24 - 05/01 (529)
- ► 04/17 - 04/24 (461)
- ► 04/10 - 04/17 (573)
- ► 04/03 - 04/10 (504)
- ► 03/27 - 04/03 (505)
- ► 03/20 - 03/27 (485)
- ► 03/13 - 03/20 (460)
- ► 03/06 - 03/13 (545)
- ► 02/27 - 03/06 (512)
- ► 02/20 - 02/27 (394)
- ► 02/13 - 02/20 (485)
- ► 02/06 - 02/13 (531)
- ► 01/30 - 02/06 (360)
- ► 01/23 - 01/30 (527)
- ► 01/16 - 01/23 (456)
- ► 01/09 - 01/16 (514)
- ► 01/02 - 01/09 (568)
-
►
2010
(27592)
- ► 12/26 - 01/02 (787)
- ► 12/19 - 12/26 (873)
- ► 12/12 - 12/19 (694)
- ► 12/05 - 12/12 (447)
- ► 11/28 - 12/05 (499)
- ► 11/21 - 11/28 (575)
- ► 11/14 - 11/21 (760)
- ► 11/07 - 11/14 (1000)
- ► 10/31 - 11/07 (741)
- ► 10/24 - 10/31 (543)
- ► 10/17 - 10/24 (708)
- ► 10/10 - 10/17 (884)
- ► 10/03 - 10/10 (870)
- ► 09/26 - 10/03 (1058)
- ► 09/19 - 09/26 (692)
- ► 09/12 - 09/19 (379)
- ► 09/05 - 09/12 (556)
- ► 08/29 - 09/05 (423)
- ► 08/22 - 08/29 (408)
- ► 08/15 - 08/22 (466)
- ► 08/08 - 08/15 (409)
- ► 08/01 - 08/08 (648)
- ► 07/25 - 08/01 (376)
- ► 07/18 - 07/25 (484)
- ► 07/11 - 07/18 (506)
- ► 07/04 - 07/11 (341)
- ► 06/27 - 07/04 (301)
- ► 06/20 - 06/27 (403)
- ► 06/13 - 06/20 (422)
- ► 06/06 - 06/13 (221)
- ► 05/30 - 06/06 (218)
- ► 05/23 - 05/30 (431)
- ► 05/16 - 05/23 (609)
- ► 05/09 - 05/16 (837)
- ► 05/02 - 05/09 (623)
- ► 04/25 - 05/02 (735)
- ► 04/18 - 04/25 (697)
- ► 04/11 - 04/18 (875)
- ► 04/04 - 04/11 (750)
- ► 03/28 - 04/04 (526)
- ► 03/21 - 03/28 (362)
- ► 03/14 - 03/21 (444)
- ► 03/07 - 03/14 (367)
- ► 02/28 - 03/07 (352)
- ► 02/21 - 02/28 (422)
- ► 02/14 - 02/21 (370)
- ► 02/07 - 02/14 (14)
- ► 01/31 - 02/07 (444)
- ► 01/24 - 01/31 (571)
- ► 01/17 - 01/24 (206)
- ► 01/10 - 01/17 (141)
- ► 01/03 - 01/10 (124)
-
►
2009
(5374)
- ► 12/27 - 01/03 (132)
- ► 12/20 - 12/27 (158)
- ► 12/13 - 12/20 (301)
- ► 12/06 - 12/13 (195)
- ► 11/29 - 12/06 (178)
- ► 11/22 - 11/29 (176)
- ► 11/15 - 11/22 (143)
- ► 11/08 - 11/15 (34)
- ► 11/01 - 11/08 (71)
- ► 10/25 - 11/01 (63)
- ► 10/18 - 10/25 (137)
- ► 10/11 - 10/18 (104)
- ► 10/04 - 10/11 (203)
- ► 09/27 - 10/04 (160)
- ► 09/20 - 09/27 (59)
- ► 09/13 - 09/20 (132)
- ► 09/06 - 09/13 (127)
- ► 08/30 - 09/06 (253)
- ► 08/23 - 08/30 (195)
- ► 08/16 - 08/23 (103)
- ► 08/09 - 08/16 (121)
- ► 08/02 - 08/09 (93)
- ► 07/26 - 08/02 (95)
- ► 07/19 - 07/26 (82)
- ► 07/12 - 07/19 (157)
- ► 07/05 - 07/12 (84)
- ► 06/28 - 07/05 (68)
- ► 06/21 - 06/28 (39)
- ► 06/14 - 06/21 (85)
- ► 06/07 - 06/14 (62)
- ► 05/31 - 06/07 (97)
- ► 05/24 - 05/31 (8)
- ► 05/17 - 05/24 (16)
- ► 05/10 - 05/17 (22)
- ► 05/03 - 05/10 (34)
- ► 04/26 - 05/03 (32)
- ► 04/19 - 04/26 (40)
- ► 04/12 - 04/19 (51)
- ► 04/05 - 04/12 (66)
- ► 03/29 - 04/05 (67)
- ► 03/22 - 03/29 (165)
- ► 03/15 - 03/22 (77)
- ► 03/08 - 03/15 (81)
- ► 03/01 - 03/08 (40)
- ► 02/22 - 03/01 (185)
- ► 02/15 - 02/22 (177)
- ► 02/08 - 02/15 (225)
- ► 02/01 - 02/08 (91)
- ► 01/25 - 02/01 (24)
- ► 01/18 - 01/25 (28)
- ► 01/11 - 01/18 (21)
- ► 01/04 - 01/11 (17)
-
►
2008
(342)
- ► 12/28 - 01/04 (18)
- ► 12/21 - 12/28 (22)
- ► 12/14 - 12/21 (16)
- ► 12/07 - 12/14 (14)
- ► 11/30 - 12/07 (18)
- ► 11/23 - 11/30 (12)
- ► 11/16 - 11/23 (13)
- ► 11/09 - 11/16 (35)
- ► 11/02 - 11/09 (20)
- ► 10/26 - 11/02 (21)
- ► 10/19 - 10/26 (21)
- ► 10/12 - 10/19 (18)
- ► 10/05 - 10/12 (11)
- ► 09/28 - 10/05 (2)
- ► 09/21 - 09/28 (1)
- ► 09/07 - 09/14 (1)
- ► 08/31 - 09/07 (1)
- ► 08/24 - 08/31 (2)
- ► 08/17 - 08/24 (2)
- ► 08/03 - 08/10 (1)
- ► 07/20 - 07/27 (2)
- ► 07/13 - 07/20 (3)
- ► 06/29 - 07/06 (5)
- ► 06/22 - 06/29 (3)
- ► 06/15 - 06/22 (2)
- ► 06/08 - 06/15 (4)
- ► 06/01 - 06/08 (4)
- ► 05/25 - 06/01 (4)
- ► 05/18 - 05/25 (1)
- ► 05/11 - 05/18 (6)
- ► 05/04 - 05/11 (5)
- ► 04/27 - 05/04 (3)
- ► 04/20 - 04/27 (6)
- ► 04/13 - 04/20 (8)
- ► 04/06 - 04/13 (8)
- ► 03/30 - 04/06 (4)
- ► 03/23 - 03/30 (1)
- ► 03/16 - 03/23 (2)
- ► 03/09 - 03/16 (4)
- ► 03/02 - 03/09 (3)
- ► 02/24 - 03/02 (2)
- ► 02/17 - 02/24 (2)
- ► 02/10 - 02/17 (1)
- ► 02/03 - 02/10 (1)
- ► 01/27 - 02/03 (2)
- ► 01/20 - 01/27 (3)
- ► 01/13 - 01/20 (2)
- ► 01/06 - 01/13 (2)
-
►
2007
(113)
- ► 12/30 - 01/06 (5)
- ► 12/23 - 12/30 (1)
- ► 12/16 - 12/23 (2)
- ► 12/09 - 12/16 (3)
- ► 12/02 - 12/09 (12)
- ► 11/25 - 12/02 (6)
- ► 11/18 - 11/25 (32)
- ► 10/28 - 11/04 (4)
- ► 09/23 - 09/30 (11)
- ► 09/16 - 09/23 (26)
- ► 09/09 - 09/16 (6)
- ► 02/25 - 03/04 (5)
-
►
2006
(66)
- ► 12/10 - 12/17 (44)
- ► 09/10 - 09/17 (4)
- ► 09/03 - 09/10 (18)