Misteri Super Komputer Purba
Model Prototipe yang coba dibuat oleh Prof. Mike Edmunds dari University of CardiffTeknologi Komputerisasi di Jaman Purba. Jangan bayangkan seperti superkomputer yang tersusun dari ratusan mesin berprosesor yang saling terhubung tapi superkomputer purba di sini menggambarkan alat yang cara kerjanya sangat kompleks di jamannya, jauh dari perkiraan para ilmuwan.Jauh sebelum kalkulator dan komputer analog dikembangkan, pelaut Eropa telah mengenal alat hitung yang memiliki cara kerja sangat kompleks. Alat yang diperkirakan dibuat sekitar dua abad Sebelum Masehi ini, sepertinya dipakai untuk menghitung informasi astronomi secara akurat.Meski telah ditemukan sejak 1902, fungsi alat yang disebut Mesin Antikythera (Antikythera Mechanism) tersebut masih menjadi misteri. Saat ditemukan dari sebuah kapal Romawi Kuno yang karam di Pulau Antikythera, Yunani, arkeolog Valerios Stains melihat roda-roda bergigi di antara serpihan artefak lainnya.Setelah dikumpulkan, terdapat 82 pecahan yang mengandung 30 roda bergigi buatan tangan dari bahan perunggu. Pecahan yang terbesar mengandung 27 roda bergigi.Para peneliti yakin alat ini saat masih utuh ditempatkan dalam kotak kayu dengan dua pintu dan dilengkapi cara menggunakannya. Untuk memperoleh hasil perhitungan mungkin pemakainya harus memutar engkol."Mekanisme kerja alat ini jauh lebih kompleks daripada alat hitung yang dikembangkan setidaknya 1000 tahun sesudahnya," tulis para peneliti dalam jurnal Nature edisi terbaru. Meski demikian asal-usul dan tujuan pembuat alat ini belum diketahui sampai sekarang.Planet-planetWalaupun bentuk rincinya tidak jelas terlihat, peneliti gabungan dari Inggris, Yunani, dan AS bisa merekonstruksi modelnya menggunakan tomografi sinar-X. Hasil pemindaian menunjukkan ada angka-angka, gambar-gambar zodiak, dan kalender Mesir yang tergambar di bagian tengah struktur utama. Di bagian belakangnya, terdapat informasi yang sepertinya menggambarkan siklus bulan dan pola gerhana.Sepertinya, pembuatnya juga telah merancang agar alat ini dapat memodelkan bidang langit dengan akurat. Misalnya, Bulan pada saat-saat tertentu bergerak lebih cepat karena rotasinya yang elips sehingga dibuatlah roda bergigi dengan ukuran berbeda-beda untuk mengaturnya.Peneliti juga mampu menerjemahkan lebih banyak tulisan yang menjelaskan mekanisme kerja alat hingga dua kali lipat dari hasil yang telah dicapai sebelumnya. Kombinasi angka dan tulisan menunjukkan bahwa alat ini mungkin juga digunakan untuk menghitung pergerakan planet-planet.Sebab, disebutkan pula kata Venus dan stasioner yang cenderung menjelaskan peradaran planet. Beberapa menduga Mesin Antikythera hanya menampilkan Venus dan Merkurius, tapi sebagain peneliti yakin juga dipakai untuk menandai pergerakan planet-planet lainnya."Kalau melihatnya, Anda pasti bertopang dagu dan berpikir, gila! memang cerdas. Ini desain teknis yang brilian," ujar Profesor Mike Edmunds, profesor astrofisika dari Universitas Cardiff.
sumber: http://feedproxy.google.com/~r/Strov/~3/Y00FAvSzLjM/misteri-super-komputer-purba.html
Arsip Blog
-
▼
2011
(33615)
-
▼
06/05 - 06/12
(403)
- Daftar 10 Game PC terbaik di tahun 80-an
- Karya Luar Biasa, Perawan dari Daun Kubis
- Alasan Wanita Pacaran Dengan Tentara
- Video : Proses Pembuatan Whisky
- Inilah Negara - Negara Tergagal di Dunia
- Waktu Kalian SD, Ingatkah Dengan Gambar Ini
- Gokusen, J-Dorama Yang Sarat Akan Makna Pendidikan...
- Danau Terdalam di Indonesia
- Beda Porsi Makan 20 Tahun Lalu dan Sekarang
- Foto-Foto Langka Dari Hewan-hewan yang Telah Punah
- Jangan Buang Komputer Bekas, Di Dalamnya Ada Emas,...
- ilmuwan indonesia yang berhasil menemukan hal baru
- Rahasia Sukses Nuryati Seorang TKI Yang Kini Jadi ...
- Pesawat terbesar di dunia !!
- Mobil Es Krim Amphibi Pertama di Dunia
- BEHAVIORAL FINANCE
- Bodohnya Remaja Ini, Jual Ginjal Demi Beli Ipad 2
- BEGINILAH KALAU GANJA DILEGALKAN !!! [pic inside]
- Setelah Makan Permen Ini, Wangi Tubuh Dua Kali Lip...
- Asal usul abjad
- Seorang Make-Up Artist Melukis Tokoh Kartun Disney...
- Inilah Kakak Beradik yang Tidak Pernah Absen Sekolah
- Wanita dengan Lengan Bertato 152 Alamat Facebook T...
- Elaine Davidson, Wanita dengan 7000 Tindik di Tubu...
- Wanita Ini Tidak Bisa Tidur Tanpa Hairdryer Menyal...
- Keren, Kemerdekaan Indonesia Ternyata Diabadikan Alam
- Misteri Keluarga Berjalan Merangkak
- 2 Kalimat Indonesia yang Mendunia Saat ini
- Akibat online ketika jumatan
- Judul Game yang bikin ngakak
- Rahasia Di Balik Nama Minuman Pepsi
- Tampilan Facebook bila dibeli orang PADANG
- Atlet Lembing Tercantik Leryn Franco
- Kumpulan Mobil-Mobil Gagal Di Dunia
- Mengintip Rumah Orang Terkaya Sejagat (Rumah Bill ...
- Pil jamu Sehat Waria PT DEDY NYENGIR
- Foto Bugil Mariah Carey Dengan Suami nya
- Ini dia tips membuat ES KRIM GORENG
- Bumi Akan Memiliki 2 Matahari
- Foto Shezi Idris - Akis Menikah
- The World’s Coolest Website Made Entirely from Rea...
- Pria Cuma Butuh 8,2 Detik Buat Jatuh Cinta
- Nyontek? Itu Budaya, Nyadur Masal? Itu Yang Bahaya
- Seni Photography Lumpur Karya Alejandro Maestre
- 28 Hal Tentang Wanita yang Harus Diketahui Pria Cowo
- 10 Alasan Mengapa Anggota DPR Tidur di Dalam Sidan...
- Video Operasi Dada Malinda Dee
- 'Okinawa Churaumi' , Aquarium Ikan Paus di Jepang
- Karakter Pria Berdasarkan Bulan Lahir
- Tips Nembak Cewe
- Daftar 10 Stasiun televisi swasta pertama di Indon...
- Video Ngintip ABG Mesum Dalam Warnet
- Gadis 12 Tahun Bersahabat Dengan Seekor Badak
- Video : Synyster Gates Gitaris A7X Kepeleset Dipan...
- Pendekar Asli Indonesia - Antara Kisah Nyata Dan M...
- Berkunjung ke Wisata Alam Kebun Raya Eka Karya di ...
- 5 Jalan Terunik Di Dunia
- Easier and Faster to Edit Blogger Favicon
- Baju Baru Jangan Langsung Dipakai
- Sejarah Istana Negara
- (Nyata!) Mayat Ini Bangun Lagi Saat Di Otopsi
- Foto Hot Nikita : Take Me Out Indonesia
- Makanan Indonesia Vs Makanan Luar Negeri
- 10 Fakta Tentang Pisang
- Harta Karun Dunia Paling Terkenal Yang Belum Di Te...
- Perusahaan Dengan Karyawan Paling Banyak
- Video Melamar Kekasih di Lapangan Baseball
- Pulse Urban Bike by Teague, Sepeda ini Dapat Menya...
- Pengenalan Google Analytics
- Uniknya Rumah Portable dari China
- Cuma gara masalah POSTER dan SPANDUK Artis AFGAN ...
- Ini Dia Wanita Belum Menikah Diwajibkan Memiliki KTP
- Perbicaraan Bayi Dengan Tuhan Sebelum Lahir Di Dunia
- Pasukan Hantu Dari Kalimantan yang Ditakuti Belanda
- Yuk...!! kita Bedah Helmnya POLISI kita
- 5 Barang Yang Tidak Akan Laku di Arab Saudi
- Kuda Yang Dapat Melukis
- Banci cacat fisik dan mental
- One Piece Versi Sinetron Indonesia
- Tega..!! Ibu Jual anak kandungnya di MALL
- Untuk Semua Wanita Beragama Islam (MUSLIM)
- Keisengan mamaku ketika aku tidur
- Danau Terbesar di Iran Menjadi Lautan Garam
- Angry Birds yang bisa dimainkan di kehidupan nyata
- Mari Mengenal Aoyama Goushou (Mangaka Conan)
- Daftar Kata2 SALAH KAPRAH dalam Bahasa INDONESIA
- Foto Nong Poy, Waria Thailand yg cantik Dan Mulus
- [NO HOAX] Ternyata Manusia Bisa Hidup Abadi Gan!!!
- Cara Ular ML
- Misteri 11 Hari Yang Hilang Dari Kehidupan Agatha ...
- Misteri Super Komputer Purba
- VIDEO: Penangkapan Penipu SMS Pulsa Mama
- Alasan Orang 'Ngiler' Saat Tidur
- Arti Budaya Membungkuk Di Jepang
- 5 Mitos Salah Tentang Gay
- Misteri Chase Vault - peti mati berpindah Barbados
- Kutukan Yang Menimpa Band Ramones
- Sejarah uink tentang Kulkas
- Fakta menarik tentang Johnny Depp
- Teratai Terbesar dan Terluas di Dunia