Mengangkat kaki depannya diatas kepala dan duduk diatas sebuah bunga, belalang ini tampak kebingungan memikirkan apa langkah yang harus ia lakukan selanjutnya.
Terlihat seperti seorang manusia yang menggaruk kepalanya karena kebingungan, momen lucu seekor belalang ini ditangkap oleh fotografer amatir Matt Cole (40) di cagar alam Lount, Leicestershire, Inggris.
“Adalah sesuatu yang menyenangkan untuk memotret binatang atau serangga melakukan sesuatu yang sedikit tidak biasa.” tutur Matt.
sumber :http://www.berita.manadotoday.com/seekor-belalang-yang-kebingungan-tertangkap-kamera-fotografer-amatir/10048.html