Karangan Bunga Padati Lokasi Xenia Maut

Warga yang bersimpati kepada korban kecelakaan Xenia maut memberikan karangan bunga di lokasi kejadian,Jl Ridwan Rais, Jakarta Pusat, Senin (23/1/2012). Mereka menghentikan kendaraan sebentar dan berdoa kepada korban meninggal karena kelalaian fatal pengemudi Xenia kemarin.

Karangan Bunga Padati Lokasi Xenia Maut
Seorang warga menaruh bunga duka cita.

Karangan Bunga Padati Lokasi Xenia Maut
Selain karangan bunga, garis polisi terlihat di lokasi.

Karangan Bunga Padati Lokasi Xenia Maut
Polisi mengatur lalu-lintas yang padat oleh warga yang hendak melihat dari dekat lokasi kejadian Xenia maut di Halte Tugu Tani.

Karangan Bunga Padati Lokasi Xenia Maut
Kejadian ini bermula dari sopir Xenia yang mengendarai mobil dibawah pengaruh narkoba jenis sabu. Dia tidak menguasai kendaraan hingga oleh ke halte dan menuburuk puluhan orang. Tercatat sedikitnya 9 orang meninggal.







sumber :http://foto.detik.com/readfoto/2012/01/23/181554/1822686/157/1/karangan-bunga-padati-lokasi-xenia-maut

Arsip Blog